Jumat, 28 Agustus 2015

ARTIKEL


CARA MEMBUAT SIRUP MARKISA

( PRODUK UNGGULAN SDN SUKOHARJO 1 )


BAHAN - BAHAN :

1.  Buah markisa yang sudah matang / tua 30 biji

2.  Gula 1 kg

3.  Air

CARA MEMBUAT :

1. Pilihlah buah markisa yang sudah tua 

2. Kupas markisa dengan mengambil isinya

3. Blender markisa yang sudah dikupas

4. Markisa yang sudah diblender masukkan bersama air secukupnya, gula ke dalam panci

5. Campurkan semua aduk rata kemudian masak sampai mendidih 

6. Angkat kemudian dinginkan 

7. Saring dan masukkan ke dalam botol

8. Sirup markisa bisa dinikmati


*********SELAMAT MENCOBA*********



VISI, MISI


VISI DAN MISI 

SDN SUKOHARJO 1

        VISI  :
  •    
  • " Dengan iman dan taqwa mewujudkan siswa unggul dalam prestasi, terampil dalam iptek berdudi pekerti luhur, dan menyenangkan yang berwawasan lingkungan "
  •  
  •  


  •  MISI  :
  •  
    1. Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran agama yang dianutnya sehingga siswa memiliki budi pekerti luhur dan peduli terhadap sesamanya ;
    2. Melaksanakan pembelajaran secara aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan     ( PAIKEM ) ;
    3. Mendorong timbulnya inovatif, kreatif, dan kooperatif terhadap siswa ; 
    4. Membantu siswa mengenal potensi dirinya dan membimbingnya untuk dapat berkembang sesuai dengan bakat dan minatnya ; 
    5. Mendesain kurikulum muatan lokal yang berbasis IPTEK sesuai dengan kebutuhan dan tuntan masyarakat ; 
    6. Menerapkan manajemen keterbukaan dan partisipatif dengan melibatkan instansi terkait dan stake holder untuk mewujudkan tujuan sekolah ; 
    7. Menjadikan lingkungan sekitar sekolah sebagai media sumber belajar siswa ; 
    8. Mewujudkan peningkatan kwalitas lingkungan hidup ; 
    9. Mewujudkan sikap perilaku untuk mencegah kerusakan dan pencemaran lingkungan hidup ; 
    10. Menanamkan kesadaran untuk melestarikan alam dan lingkungan hidup.


DATA PENDIDIK